Wakil Menteri Sosial Agus Jabo menegaskan pentingnya membangun kepemimpinan muda Papua yang berpihak pada rakyat dan berlandaskan ideologi. Melalui pendidikan politik, mahasiswa didorong menjadi agen perubahan…
Kilas, 9 Februari 2025 – Dalam rangka peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Agus Jabo Priyono mengajak pers untuk lebih berperan aktif…