Akses Malalak Kembali Terhubung, Pemkab Agam Siapkan Jembatan Permanen PascagalodoBy KilasInformasiDesember 31, 2025 AGAM, kilasinformasi.com – Akses penghubung antarwilayah di Kecamatan Malalak kembali berfungsi setelah terdampak bencana galodo. Pemerintah Kabupaten Agam memastikan mobilitas warga tetap berjalan melalui pemasangan jembatan…